Home / Jenawi / Tanpa Agama, Semua Ketenteraman Hanyalah Kesementaraan

Tanpa Agama, Semua Ketenteraman Hanyalah Kesementaraan

Ketenteraman beragama meliputi
ketenteraman lahir dan batin.
Tanpa agama, semua ketenteraman
hanyalah kesementaraan.
Dengan agama lah orang merasa
sanggup mencapai kebahagiaan.
Jika tidak di dunia, masih ada harapan
di sisi Tuhannya.
Maka, layaklah tiap insan mendapat
ketenteraman dalam hidup beragama.
Agar kehidupan ini
bisa beharga untuk kematian.
Karena setelah kematian akan disusul
oleh hidup yang abadi…
(Kerukunan Hidup Beragama di Daerah Riau, UU Hamidy)

Check Also

Apa Peninggalan Tuanku Tambusai untuk Zuriatnya?

Pandangan hidup yang membentuk sikap seperti itu (menegakkan kebenaran yang semata-mata hanya dari Allah) telah …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *