KESENIAN dalam Islam bukanlah pertama-tama sebagai akibat oleh tekanan dari luar atau oleh keinginan hendak mengungkapkan PERASAAN SEMATA, tetapi adalah karena suatu KESADARAN untuk mengungkapkan KEBENARAN dalam bentuk karya yang indah, sebagai suatu CARA MEMUJI KEBESARAN ALLAH… (Estetika Melayu di Tengah Hamparan Estetika Islam, UU Hamidy)
